Rabu, 28 Desember 2022

DOWNLOAD SOAL PAS HOUSE KEEPING KELAS 11 SEMESTER 2 BESERTA KUNCI JAWABAN

Soal House Keeping Kelas 11 – Halo Sobat SMK, apa kabarnya hari ini? Semoga sehat-sehat selalu yah. Pada artikel sebelumnya admin membahas tentang Soal UAS Food and Beverage Kelas 11 Semester 2. Nah, sekarang admin akan membahas tentang Soal UAS House Keeping Kelas 11 Semester 2.

soal uas house keeping kelas 11

Artikel ini berisi tentang 25 Soal Pilihan Ganda House Keeping Kelas 11 dan 5 Soal Essay House Keeping Kelas 11. Soal ini bisa dijadikan referensi untuk adik-adik belajar dalam mempersiapkan ujian akhir semester genap. Juga bisa dijadikan referensi dalam membuat soal Uas bagi bapak dan ibu guru.

Kami berharap dengan adanya artikel ini bisa membantu para pembaca khususnya adik-adik bisa meningkatkan semangat belajarnya agar mendapat nilai yang memuaskan. Baik langsung saja berikut Soal House Keeping Kelas 11 Semester Genap.

Soal Pilihan Ganda House Keeping Kelas 11 Semester Genap

1. Suatu ruangan yang digunakan untuk kegiatan penyelengaraan rapat (meeting), bonus perjalanan (incentive), pertemuan (convention), pameran (exhibition), perjamuan (function), pada periode dan tujuan tertentu disebut …..
a. Ruang serba guna
b. Kongres
c. Seminar
d. Pameran
e. Cocktail party

2.  Ruang konser yang biasa diselenggarakan di hotel disewa oleh …..
a. Ibu rumah tangga
b. Instansi
c. Kelompok
d. Pribadi
e. Usawan 

3. Ruangan yang biasa disewa tamu perorangan adalah …..
a. Mode show
b. Plenary lecture
c. Oral free paper
d. Konser music
e. Ballroom

4. Function dimana penghidangan makanannya dilakukan secara prasmanan adalah ……
a. Restaurant
b. Buffet
c. Cocktail party
d. Barbeque
e. Conference 

5. Plenary lecture dapat dikelompokkan ke dalam jenis function berdasarkan …..
a. Jenis hidangan
b. Penataan meja dan kursi
c. Efisiensi ruang
d. Topik siding
e. Anggaran 

6. Bentuk penataan kursi pada ruang serbaguna seperti ruang bioskop adalah ….
a. Theater
b. O
c. T
d. U
e. Parlemen 

7. Bentuk penataan kursi pada ruang serbaguna seperti kelas pada sebuah sekolah adalah …..
a. U
b. T
c. Classroom
d. V
e. S

8. Penataan ruang yang biasanya menekankan pada cara penataan hidangan makanan dalam meja panjang adalah …..
a. Barbeque
b. Restaurant
c. Banquet
d. Room service
e. Buffet 

9. Penataan perhelatan yang biasanya diadakan untuk tujuan peragaan busana adalah …..
a. Fashion shop
b. Fashion show
c. Fashion mode
d. Fashion designer
e. Fashion cabinet 

10. Acara – acara ilmiah yang dipresentasikan oleh beberapa pembicara berkenaan dengan topic – topic pokok yang ditentukan oleh panitia adalah …..
a. Seminar
b. Plenary lecture
c. Poster session
d. Symposia
e. Kongres 

11. Perhelatan yang dilakukan hanya 1 – 2 jamsaja dan tidak disediakan meja dan kursi untuk duduk dimana hanya beberapa meja ditempatkan di sudut – sudut untuk meletakkan piring – piring kotor adalah …
a. Cocktail party
b. Barbeque party
c.Buffet party
d. Wedding party
e. Banquet party

12. Tanggal acara, nama pemesan, jumlah orang, jenis akomodasi, jenis hidangan, waktu acara, merupakan informasi yang diperlukan untuk mengatur suatu perhelatan. Dokumen yang dapat memberikan informasi tersebut diatas adalah …..
a. Function check list
b. Banquet room
c. Banquet event order
d. Function room
e. Banquet invitation 

13. Formulir yang digunakan sebagai pengontrol persiapan dalam menyelenggarakan suatu perhelatan adalah
a. Banquet event order
b. Room service
c. Banquet room list
d. Function activity
e. Check list function 

14. Mesin fotocopy, meja, kursi, podium, computer dalam persiapan sebuah perhelatan termasuk dalam kelompok …..
a. Alat bantu visual
b. Alat bantu umum
c. Alat bantu audio
d. Alat bantu teknik visual
e. Alat bantu akustik 

15. Speaker, microphone, tape recorder, DVD player, dalam persiapan sebuah perhelatan termasuk dalam kelompok …..
a. Alat bantu umum
b. Alat bantu teknik visual
c. Alat bantu video visual
d. Alat bantu akustik
e. Alat bantu visual 

16. LCD screen, projector, board marker, flip chart, dalam persiapan sebuah perhelatan termasuk dalam kelompok alat bantu …..
a. Visualisasi
b. Umum
c. Akustik
d. Audio visual
e. Teknik visual 

17. Bentuk penataan meja kursi yang digunakan untuk kegiatan konferensi kongres adalah ……
a. Star
b. E – shape
c. Parlemen
d. U shape
e. T shape 

18. Perlengkapan yang dapat memberikan informasi tentang kegiatan suatu rapat/pertemuan adalah …..
a. Banquet event order
b. Function check list
c. Memo
d. Notulen
e. Banner 

19. Bentuk kerjasama antara bagian kantor depan dengan bagian perhelatan (banquet) adalah …..
a. Menyiapkan hidangan yang akan disajikan
b. Membantu mempromosikan dan menjual suatu perhelatan
c. Membersihkan ruangan setelah digunakan
d. Menyelesaikan pembayaran
e. Menyusun acara perhelatan 

20. Bentuk kerjasama antara bagian Accounting dengan bagian perhelatan (banquet) adalah …..
a. Mengisi acara sebagai MC
b. Menerima tamu yang datang sebagai pagar ayu
c. Menyiapkan teh dan kopi untuk coffee break
d. Menyusun menu yang akan disiapkan
e. Memastikan pembayaran tamu 1 hari sebelum acara dimulai 

21. Tugas seorang Gardener adalah …..
a. Membuat indoor garden
b. Membuat outdoor garden
c. Mengganti bunga pada indoor garden
d. Menyiram tanaman diruang rapat
e. Mengganti tanaman di lobby 

22. Tugas seorang Houseman adalah …..
a. Membuat indoor garden
b. Menyajikan minuman
c. Membersihkan kamar
d. Memeriksa mini bar
e. Mencuci pakaian 

23. Jenis tanaman yang hidup digurun adalah …..
a. Thyme, kaktus, papaya, kangkung
b. Kelapa, akasia, papaya, kurma
c. Akasia, kelapa, boojum, kurma
d. kaktus, kelapa, kangkung, bayam
e. kurma, akasia, kelapa, kaktus 

24. Fungsi tanaman dalam penataan sebuah taman adalah …..
a. Peneduh, sumber polusi, menghisap oksigen
b. Keindahan, ekologi, kesehatan
c. Ekologi, kesehatan, sumber polusi
d. Menghasil karbon, kesehatan, ekologi
e. Peneduh, kesehatan, sumber daya alam 

25. Alat – alat kerja seorang Gardener adalah …..
a. Gunting, sekop, cangkul
b. Ember, tali, obeng
c. Topi, baju kerja, sepatu boot
d. Sepatu boot, botol semprot, pisau
e. Topi, tali, tangga 

Soal Essay House Keeping Kelas 11 Semester 2

1. Berikan penjelasan tentang Function room. 

2. Identifikasi jenis – jenis function dilihat dari jenis hidangan yang disuguhkan. 

3. Tuliskan yang kalian ketahui tentang Banquet event order. 

4. Identifikasi minimal 5 alat kerja bagi seorang Gardener. 

5. Uraikan tugas dan tanggung jawab Floris.

Berikut ini link download Soal PAS House Keeping Kelas 11 Semester 2 Beserta Jawaban, Silahkan bisa didownload di sini SOAL PAS HOUSE KEEPING KELAS 11 SEMESTER GENAP DAN KUNCI JAWABAN

Inilah SOAL UAS HOUSE KEEPING KELAS 11 SEMESTER GENAP. Semoga bisa bermanfaat untuk adik-adik semua. Terimakasih sudah membaca artikel dari blog kami ini, baca juga artikel lainnya pada blog ini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel