Soal Produk Kreatif Dan Kewirausahaan (PKK) Kelas XI Semester 1 Kurikulum 2013 Revisi 2018 - Hello sobat semua kali ini admin akan membagikan Soal Produk Kreatif Dan Kewirausahaan (PKK) Kelas XI Semester 1 Kurikulum 2013 Revisi 2018. Soal-sol ini diambil dari buku-buku yang relevan dengan materi yang sekarang diajarkan di sekolah.
Di SMK terdapat banyak mata pelajaran yang ada salah satunya adalah mapel Produk Kreatif Dan Kewirausahaan. Pada kelas XI anak-anak di ajarkan mapel Produk Kreatif Dan Kewirausahaan.
Ketika memasuki waktu ulangan harian, UTS, dan UAS. Banyak yang mencari Soal Produk Kreatif Dan Kewirausahaan (PKK) Kelas XI Semester 1 Kurikulum 2013 Revisi 2018 sebagai bahan untuk latihan terdapat kemampuannya setelah belajar di kelas.
Tak lupa terkadang bapak/ibu guru juga mencari Soal Produk Kreatif Dan Kewirausahaan (PKK) Kelas XI Semester 1 Kurikulum 2013 Revisi 2018 sebagai bahan referensi dalam pembuatan soal baik pada ulangan harian, ulangan tengah semester maupun ulangan akhir semester.
Berikut admin bagikan Soal Produk Kreatif Dan Kewirausahaan (PKK) Kelas XI Semester 1 Kurikulum 2013 Revisi 2018
A. Pilihlah jawaban A, B, C, D, E yang paling benar.
1. Mendanai usaha dengan biaya sendiri disebut .....
a. Bootstrapping
b. Angel investore
c. Penggalangan dana
d. Venture capitalist
e. External found
2. Dana inventasi kurang dari 1 juta USD merupakan ciri – ciri .....
a. Reksadana
b. Angel investor
c. Venture capitalist
d. Bootstrapping
e. Entrepreneur
3. Menganalisa perkembangan usaha yang kemudian akan ditindaklanjuti merupakan fase .....
a. Memanfaatkan peluang
b. Memunculkan ide
c. Mempertahankan usaha
d. Mengembangkan usaha
e. Mengambil alih usaha
4. Tujuan dari pengusaha usaha rintisan adalah
a. Usahanya tidak akan sia – sia
b. Usahanya dapat digunakan bertahan hidup
c. Usahanya mampu mengubah wajah dunia
d. Usahanya dari dana sendiri
e. Menumpuk pundi – pundi uang
5. Karakteristik wirausaha untuk menuju sukses adalah .....
a. Kreatif dan inovatif
b. Mudah putus asa
c. Tidak berani berspekulasi
d. Selalu berpikir positif
e. Bertindak semau sendiri
6. Apa yang harus kita lakukan sebelum memulai usaha, kecuali .....
a. Membuat konsep bisnis
b. Kenali target market
c. Membuat bisnis timeline dengan matang
d. Membuat anggaran modal yang jelas
e. Santai saja
7. Tujuan dari kewirausahaan adalah .....
a. Meningkatkan produktivitas faktor produksi
b. SDA
c. Meningkatkan jumlah kewirausahaan yang berkualitas
d. Barang/jasa yang diperjual belikan
e. SDM
8. Produksi yang memanfaatkan sumber daya alam adalah .....
a. Produksi biasa
b. Produk mentah
c. Produksi agraris
d. Produk jadi
e.Produk istimewa
9. Barang atau jasa yang dapat diperjual belikan disebut dengan .....
a. Produksi biasa
b. Produk
c. Produksi agraris
d. Produk jadi
e. Produk istimewa
10. Salah satu peranan wirausaha adalah .....
a. Membudayakan semangat kerja
b. Meningkatkan kewirausahaan berkualitas
c. Menunjukkan sikap berwirausaha
d. Meningkatkan pendapatan masyarakat
e. Menghasilan kemajuan teknologi
11. Dibawah ini merupakan jenis – jenis produksi, kecuali .....
a. Produksi agraris
b. Produksi ekstratis
c. Wirausaha
d. Produksi industri
e. Produksi perdagangan
12. Untuk mencapai peluang usaha diperlukan..
a. Modal usaha
b. Perhitungan yang rumit
c. Perencanaan usaha yang baik
d. Perhitungan laba rugi
e. Kerja keras
13. Target usaha yang didalamnya terdapat keinginan dan kebutuhan yang akan dipenuhi seseorang atau kelompok dinamakan .....
a. Peluang usaha
b. Peluang
c. Usaha
d. Peluang karir
e. Resiko
14. Pendekatan yang dapat digunakan untuk mengetahui peluang usaha yaitu .....
a. Penerima
b. Penawar
c. Permintaan dan penawaran
d. Pemberi
e. Permintaan
15. Faktor – faktor keberhasilan wirausaha adalah .....
a. Faktor manusia
b. Mandiri
c. Realistis
d. Faktor di sawah
e. Kreator
16. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No. 23 Tahun 1993 mengatur tentang .....
a. Pendaftaran hak merk
b. Hak cipta
c. Hak memperoleh keuntungan ekonomi
d. Hak paten
e. Hak kemaslahatan
17. Kerugian hingga kebangkrutan disebut .....
a. Resiko usaha
b. Resiko mental
c. Resiko spekulatif
d. Resiko kecelakaan
e. Resiko
18. Pelajari daftar berikut ini :
1. adanya perencanaan yang matang
2. adanya visi dan misi
3. adanya komitmen
4. sikap boros
5. suka berbelanja dan hiburan
Dari daftar diatas, yang bukan termasuk ke dalam faktor – faktor yang menunjang keberhasilan usaha adalah .....
a. (1), (2), (3)
b. (1), (3), (5)
c. (2), dan (4)
d. (4), dan (5)
e. (1), dan (5)
19. Yang dimaksud dengan “laba” adalah .....
a. Keuntungan
b. Kebangkrutan
c. Peluang
d. Kerugian
e. Piutang
20. PKK singkatan dari .....
a. Produk Kreatif dan Kewirausahaan
b. Produk Kreatif dan Inovasi
c. Produk Kreatif dan Kemandirian
d. Produk Kreatif dan Keuntungan
e. Produk Keadilan dan Kemakmuran
B. Jawab pertanyaan – pertanyaan di bawah ini dengan benar.
1. Tuliskan ciri – ciri orang yang memiliki jiwa kewirausahaan.
2. Uraikan yang dimaksud kewirausahaan.
3. Uraikan yang dimaksud “Produksi Agraris”.
4. Uraikan yang dimaksud “Produk”.
5. Uraikan yang dimaksud “Produksi”.
6. Tuliskan faktor – faktor pendukung keberhasilan wirausaha.
7. Uraikan yang dimaksud “Konsumen”.
8. Uraikan yang dimaksud “Produsen”.
9. Uraikan yang dimaksud “Distributor”.
10. a. Uraikan yang kalian ketahui tentang “Biaya”.
b. buatlah laporan daftar harga dari sebuah warung/toko (apa saja) dimana kalian adalah sebagai pemilik toko/warung tersebut kedalam sebuah tabel minimal 20 jenis barang.
Demikian artikel yang berjudul Soal Produk Kreatif Dan Kewirausahaan (PKK) Kelas XI Semester 1 Kurikulum 2013 Revisi 2018. Semoga bisa bermanfaat untuk semua pembaca.
Terimakasih sudah membaca artikel Soal Produk Kreatif Dan Kewirausahaan (PKK) Kelas XI Semester 1 Kurikulum 2013 Revisi 2018, jika ada request pembahasan soal produktif lainnya silahkan komen di kolom komentar di bawah.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar